Geraldi Ewin Resmi Daftar Bakal Calon Walikota dan Wakil Walikota Pilkada Bitung 2024

    Geraldi Ewin Resmi Daftar Bakal Calon Walikota dan Wakil Walikota Pilkada Bitung 2024
    Ketua KPU Kota Bitung Deslie Sumampouw Terima Dokumen Pe daftaran Geraldi Mantiri dan Erwin Wurangian

    BITUNG - Geraldi Mantiri dan Erwin Wurangian resmi mendaftar sebagai bakal pasangan calon walikota dan wakil walikota Bitung ke KPU Kota Bitung, Kamis (29/8/2024).

    Setelah di buka sejak 27 Agustus Pasangan Pendatang Baru Pilkada Serentak Bitung 2024, Paslon yang di usung PDI Perjuangan dan Partai Golongan Karya ini  menjadi pasangan yang terakhir mendaftar ke-KPU 

    Pantauan Media ini, Kedatangan yang di dampingi Langsung Ketua DPC PDIP Kota Bitung Maurits Mantiri dan Ketua DPD Partai Golkar Cindy Wurangian dan 5 Petinggi Partai Pendukung disambut langsung Ketua KPU Deslie Sumampouw bersama Anggota Komisioner dan Sekertaris KPU Poula Tuturoong, serta  Ketua dan Anggota Bawaslu Bitung 

    Setelah melakukan registrasi kedua Pasangan Bakal Calon Geraldi dan Erwin bersama Tim memasuki ruangan yang sudah disiapkan KPU Bitung guna menyerahkan dokumen pendaftaran syarat bakal calon Walikota dan Wakil walikota Bitung.

    Setelah melalui pemeriksaan dan Evaluasi lewat Silon Ketua KPU bersama Jajarannya menyatakan berkas kedua Paslon lengkap dan memenuhi syarat.

    " Kelengkapan Dokumen persyaratan semuanya ada, dan dinyatakan lengkap, " kata Ketua KPU Deslie Sumapouw.

    Deslie kemudian berharap menjadikzn Pesta Demokrasi yang akan dilaksanakan pada tanggal 27 November 2024 mendatang.

    "Saya mengajak semua masyarakat bersama-sama sukseskan Pilkada ini. dengan  riang dan selalu menjaga ketertiban dan keamanan bersama, " pungkasnya.

    Sementara itu, bakal calon Wali Kota Bitung, Geraldy Mantiri dan Erwin Wurangin pun berharap proses pendaftaran ini berjalan dengan lancar

    "Kami berharap berkas dan dokumen yang menjadi syarat pendaftaran bisa di terima. Dan apabila ada kekurangan dalam  berkas syarat pendaftaran mohon di sampaikan  sehingga kami bisa melengkapinya, "imbuhnya singka.

    (***)

    bitung
    Abdul Halik Harun

    Abdul Halik Harun

    Artikel Sebelumnya

    Ada Apa,  Maurits Tak Maju di Pilkada Bitung...

    Artikel Berikutnya

    Konsep Warna Warni, Simbol Tujuan Dasar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    KPU Bitung Resmi Tetapkan Hengky Randito Walikota dan Wakil Walikota Bitung
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    DWP Bakamla RI Dukung Pemberdayaan UMKM dan Peran Perempuan di Jala Fair 2025

    Ikuti Kami